Bagaimana perasaanmu hari ini? Apakah senang? Sedih? Atau kamu sedang marah? Bagaimana mengungkapkan emosi atau perasaanmu dalam bahasa Korea? Iya, kamu berada di artikel yang tepat. Kami sudah merangkum frasa-frasa yang bisa digunakan untuk menyatakan apa yang kamu rasakan dalam bahasa Korea.

1.행복해요.
Haengbokhaeyo.
(saya) bahagia

2.사랑에 빠졌어요.
Sarang-e bbajyeosseoyo.
(saya) sedang jatuh cinta.

3.지루해요.
Jiruhaeyo.
(saya) bosan/ membosankan.

4.피곤해요.
Pigonhaeyo.
(saya) capek/ melelahkan.

5.기대 되요.
Gidae dwoeyo.
(saya) excited / penuh dengan penantian.

6.무서워요.
Museo-weoyo.
(saya) takut / menyeramkan.

7.화가나요.
Hwaganayo.
(saya) marah.

8.살아있음을 느껴요.
Sara-isseumeul neukkyeoyo.
(saya) merasa hidup / i feel alive.

9.질투나요.
Jiltunayo.
(saya) cemburu.

10.놀라워요.
Nollaweoyo.
(saya) terperangah / luar biasa

11.만족해요.
Manjokhaeyo.
(saya) puas.

12.긴장이 되요.
Ginjang-i dwoeyo.
(saya) gugup.

13.바빠요.
Bappayo.
(saya) sibuk.

14.고민이 있어요.
Gomin-i isseoyo.
(saya) khawatir.

15.몹시 화가나요.
Mobshi hwaga-nayo.
(saya) sangat marah.

16.놀라워요.
Nollaweoyo.
(saya) terkejut.

17.진정이 되어요.
Jinjeong-i dwoe-eoyo.
(saya) tenang.

18.슬퍼요.
Seulpeoyo.
(saya) sedih.

19.창피해요.
Changpihaeyo.
(saya) malu/ memalukan.

20.좀 바빠요.
Jom bappayo.
(saya) terburu-buru.

21.재미있어요.
jaemiiss-eoyo.
Menarik/ seru

22.감동적이예요.
gamdongjeog-iyeyo.
(saya) merasa terharu

23.아파요.
Apayo
(saya) sakit

24.고독해요.
godoghaeyo.
(saya) merasa kesepian

25.실망이예요.
silmang-iyeyo.
(saya) merasa kecewa

Sekarang bisakah kamu menyatakan apa yang kamu rasakan dalam bahasa Korea? saya rasa kamu pasti sudah bisa. 

Related Posts

0 Komentar untuk 25 Frasa dalam Bahasa Korea untuk Mengungkapkan Perasaan Hati